Pelatihan

        Balai Riset Dan Standardisasi Industri Pontianak (Baristand Industri Pontianak) merupakan Unit Pelaksa Teknis yang bernaung di bawah Kementrian Perindustrian RI, yang Berlokasi di  JL. Budi Utomo No.41 Pontianak, Telp. (0561) 881393 Fax (0561) 881533

Selain merupakan lembaga yang memiliki tugas pokok melakukan riset, Baristand Industri Pontianak juga memiliki tiga lembaga penilai Kesesuaian (LPK) yang menyediakan pelayanan kepada dunia industri di bidang jasa Sertifikasi Produk, Pengujian dan Kalibrasi yang telah terakreditasi.

Jasa Pelayanan lain yang diberikan oleh Baristand Industri Pontianak adalah jasa pelatihan untuk dunia industri, dengan narasumber yang kompeten di bidangnya, peralatan praktek yang memadai dan harga yang bersaing.

.

Jenis Pelatihan

  1. Diklat Pengenalan Sistem Manajemen ISO 9001:2015
  2. Pemahaman Sistem Mutu SNI ISO 9001:2015
  3. Bimtek dan Pendampingan Standardisasi Produk dan Pengemasan
  4. Bimtek dan Pendampingan Operasioanal Alat Spektrofotometer
  5. Bimbingan dan Pendampingan Teknis Perhitungan Ketidakpastian dalam Pengukuran/ Pengujian Kimia
  6. Bimbingan dan Pendampingan Teknis Validasi Metode Pengujian
  7. Pengenalan dan Pemahaman Hazard Analysis and Critical Control Points (HACCP)
  8. Bimbingan dan Pendampingan Teknis Pengujian Kimia (Air dan Air Limbah)

Bagi anda yang memerlukan informasi lain seputar pelaksanaan jasa pelatihan yang kami tawarkan, silakan langsung menghubungi Baristand Industri Pontianak atau Contact Person kami.

Contact Person :

Baristand Industri Pontianak (0561-881393)
Bagian Seksi Program dan Pengembangan Kompetensi (ext. 102)