Kerjasama Litbang

Pengaruh Penambahan Starter EM-4 TErhadap Pembentukan Biogas (2011)

Hidayati, Asmawit, Pramono Putro Utomo, Rusdi Hidayat

Penerapan Dekstrin Ubi Rambat Dalam Teknologi Enkapsulasi Flavor Jeruk (2011)

Nama Supriyatna, Heru Agus Cahyanto, Novreza Utama Putra

Pemanfaatan Kulit Durian Sebagai Bahan Baku Kertas Hias (2011)

Asmawit, Hidayati,A.M. Yuniardi, Sukma Budi Ariyani

Pemanfaatan Nanoteknologi dalam Pembuatan Ekstrak Etanol Daun Tabat Barito dan Pengujiannya Sebagai Obat Antidiabetes (2011)

Nama Supriyatna, Heru Agus Cahyanto, Novreza Utama Putra, Thamren Juniarto

Pemanfaatan Minyak Limonene dari Kulit Jeruk Pontianak Sebagai Bahan Baku Industri Farmasi (2011)

Hidayati, Asmawit, Farid Salahudin, Maryati Sapparina

Penelitian Subtitusi Lemak kakao dengan Lemak Kelapa Sawit dalam Pembuatan Coklat Batang (2011)

Farid Salahudin, Pramono Putro Utomo, Musliman

Studi Komposisi Kaolin Kalimantan Barat sebagai Pigment Exterder dalam Pembuatan Cat Tembok Emulsi Water Based (2013)

Uray Lusiana, Yani Kartika Pertiwi, Heru Agus Cahyanto, Amrullah

Pengaruh Jenis dan Banyaknya Pengental pada Pembuatan Bioetanol Gel sebagai Energi Alternatif (2013)

Sukma Budi Ariyani, Nana Supriyatna, Farid Salahudin, Amrullah

Uji Coba Vacuum Frying untuk berbagi Jenis Buah (2013)

Asmawit, Hidayati, Ari Surya Winata, Musliman

Pembentukan Vitamin B12 pada Fermentasi Kedelai dengan Rhizopus Oligisporus dalam pembuatan Minuman Kesehatan (2013)

Farid Salahudin, Nana Supriyatna, M.Yuspriyanto, Romizan, Eva Saadah

Pengembangan Enzim Selulase dari Bakteri Simbion Rayap asal Kalbarserta Analisis Molekulnya (2013)

Hidayati, Rusdi Hidayat, Nozreza Utama Putra Putra, Maryani Sapparina,
Wahyu Sriwidodo Kasuwun

Peningkatan Grade Asap Cair dari TKKS Menggunakan Distilasi Bertingkat (2014)

Asmawit, Sukma Budi Ariyani, Farid Salahudin

Pengaruh Pretreament dan Formulasi Media pada Pemanfaatan TKKS sebagai Media Pertumbuhan Jamur Tiram (2014)

Hidayati, Asmawit Rusdi Hidayat, Roziman

Penggunaan Pregelatinized Starch dari Ubi Jalar sebagai Bahan Pengikat Tablet (2014)

Heru Agus Cahyanto, Nana Sappriyatna, Uray Lusiana, Amrullah

Optimasi Prose Pengolahan Kelapa Menjadi Minyak Kelapa (2014)

Hidayati, Asmawit, Romizan

Ekstraksi Bahan Aktif Kayu Resak Sebagai Pengawet Alami pada Pembuatan Brown Sugar (2014)

Nana Supriyatna

Pengaruh Penambahan Lipid dan Antioksidan dalam Meningkatkan Sifat Fisik Edible Film dan Coating Berbasis Pati Jagung (2014)

Pramono Putro Utomo

Penetapan Minyak dan Lemak dalam Air dan Air Limbah Menggunakan Metode TOG Analyzer (2014)

Metrison

Pemanfaatan Minyak Jelantah dalam Pembuatan Biodiesel Menggunakan Abu Tandan Kosong Kelapa Sawi sebagai Katalis (2015)

Hidayati

Penggunaan Kunyit (Curcuma longa linn) sebagai antioksidan pada Ekstraksi Minyak Kelapa sebagai Sentrifugasi Maserasi dan secara Enzimatis Menggunakan Enzim Papain (2015)

Farid Salahudin

Produksi Pengawet Alami dari Kayu Nangka (Artocarpus heterophylla lamk) untuk nira kelapa pada produksi gula semut (2015)

Pramono Putro Utomo

Preparasi Gel Lidah Buaya Pontianak sebagai Bahan Baku Kosmetik (2015)

Nana Supriyatna

Produksi Maggot untuk Pakan Ikan Berbasis Limah Bungkil Inti Sawit (2015)

Uray Lusiana

Karakteristik Produk Mie Kering dari Bahan Baku Jagung Kalimantan Barat (2015)

Asmawit

Produksi Maggot untuk Pakan Ikan Berbasis Limah Bungkil Inti Sawit (2015)

Uray Lusiana

Perbaikan Proses Produksi Teh Lidah Buaya sebagai Minuman Fungsional (2015)

Nana Supriyatna

Pengaruh Jenis Plastizer pada Kemampuan Penyegelan Panas (Seability) Film Pati Jagung (2015)

Pramono Putro Utomo

Perbaikan Mutu Asap Cair dari Tandan Kosong Kelapa Sawit sebagai Pengawet Pangan Alami pada IKM Kalbar (2015)

Asmawit

Penelitian Perbandingan Pembuatan Mocaf Secara Fermentasi dengan Starter Bimo-CF dan dengan Saccharomyces cerevisiae (2016)

Farid Salahudin

Pengaruh Pemekatan Gel Lidah Buaya Terhadap Tepung Lidah Buaya (2016)

Hidayati

Fortifikasi Vitamin A di Industri Minyak Goreng Sawit di Kabupaten Kubu Raya (2016)

Pramono Putro Utomo

Komposit Tandan Kosong Kelapa Sawit (TKKS) dan Abu Boiler sebagai Bahan Pengganti Polybag Pembibitan Kelapa Sawit (2016)

Agus Sri Mulyono

Pemanfaatan Tandan Kosong Kelapa Sawit dan Kulit Durian menjadi Bioadsorben Logam Merkuri (Hg) dalam Usaha Mengatasi Pencemaran Perairan (2016)

Sukma Budi Ariyani

Pemanfaatan Serat (fiber) Kelapa Sawit untuk Media Tanam Hidroponik sebagai Solusi Urban Farming (2016)

Uray Lusiana

Penggunaan Pektin Jeruk Bali (Citrus maxima, L) sebagai Stabilisator Sirop Kering Buah Mengkudu (2016)

Heru Agus Cahyanto

Penerapan Foam Mat Dryer pada Pembuatan Aloe Powder (2016)

Nana Supriyatna

Kajian Produk Pangan Unggulan IKM Berbasis Lidah Buaya di Pontianak (2016)

Yani Kartika Pertiwi

Peningkatan Mutu Produk Kosmetik pada UKM di Kota Pontianak (2016)

Heru Agus Cahyanto

Penelitian Produksi Ekstrak Biji Pinang (Areca cathecu, L) sebagai Bahan Baku Kosmetik dalam Krim Berbasis Lidah Buaya (2017)

Farid Salahudin

Ekstraksi Aloe Vera sebagai Bahan Baku Pangan Fungsional Sumber Immunomodulator Alami (2017)

Pramono Putro Utomo

Peningkatan Mutu Lemak Tengkawang (Shore asp.) Kalimantan Barat sebagai Basis Suppositoria dengan Teknik Bleaching dan Deodorisasi (2018)

Farid Salahudin

Pengembangan Sediaan Ekstrak Daun Buas-buas (Premna cordifolia linn) Kalimantan Barat untuk Meningkatkan Jumlah Produksi ASI (2018)

Rika Wulandari

Produksi biovanilin dari Fiber Kelapa Sawit via Biokonversi  Mikroba (2019)

Mohammad Rusdi Hidayat

Produksi Premix Vitamin dan Mineral dari daun Ubi Jalar Merah, Singkong dan keladi Hitam sebagi Sumber Mikronutrien dalam Pangan Fungsional untuk Menurunkan Gejala Stunting (2020)

Rika Wulandari